Martin Quadra Flexible Coupling – Jenis coupling mekanis yang dirancang untuk menghubungkan dua poros secara fleksibel. coupling ini sering digunakan dalam sistem transmisi daya untuk menyerap misalignment (pergeseran poros), meredam getaran, dan mengakomodasi ekspansi termal.
Dengan kata lain, coupling Martin berperan sebagai penghubung yang fleksibel antara dua komponen mesin yang berputar.
Martin Quadra Flexible Coupling
- Type Flange :
– S ( cast iron, bore to size)
– B ( cast iron, QD Bushed)
– SC ( spacer coupling flange) - Type Sleeves, Element :
– JEM ( T PUR solid, thermoplastic)
– E ( EPDM)
– N ( neoprene)
– H ( Hytrel)
PT. Cakra Adji Gunung
Distributor, Agen Gearbox, Electric Motor, Inverter, Air Compressor, Gear Pump, Vibrator, Worm Gear, Gear Reducer, Coupling, Roller Chain, Pulley, Bearing, Cycloidal, Valve. Dll